Fatamorgana Cinta
Oleh : Heriwati
Tik.....tik.....tik.....
Derai hujan turun dengan kilat putih bergemuruh
Basahi seluruh tubuh
Sedari aku menunggumu
Petir tak lupa gerogoti, seakan melarangku
Egois kali
Ambisi ini tetap setia menanti
Mata ini telah terpesona
Dalam senyumanmu yang pertama kali
Nampak indah dari jauh
Hipnotis hati, ingin mendekat
Mendekap
Cinta telah memperdaya
Cintamu hanyalah fatamorgana semata
Indah kemilau pada pandangan saja
Heriwati Simanullang perempuan kelahiran, 7 Januari 1998. Salah satu warga desa Doloksanggul,
kabupaten Humbang Hasundutan Sumatera utara. Lahir dari pasangan P. Simanullang dan M.simamora.
Sedang menjalani perkuliahan di salah satu Perguruan Tinggi Negeri yaitu Universitas Negeri Medan,
jurusan Sastra Indonesia. Alamat sekarang Pancing, jln. Rela, Gg Jala. Karya penulis pernah di muat
di salah satu Event lomba puisi Musafir Kelana, dan mengikuti salah satu organisasi di perkuliahan
UKMKP dari jurusan UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) FBS.
kabupaten Humbang Hasundutan Sumatera utara. Lahir dari pasangan P. Simanullang dan M.simamora.
Sedang menjalani perkuliahan di salah satu Perguruan Tinggi Negeri yaitu Universitas Negeri Medan,
jurusan Sastra Indonesia. Alamat sekarang Pancing, jln. Rela, Gg Jala. Karya penulis pernah di muat
di salah satu Event lomba puisi Musafir Kelana, dan mengikuti salah satu organisasi di perkuliahan
UKMKP dari jurusan UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) FBS.
Alamat E-mail : herywati simanullang@gmail.com
Facebook : herywati simanullang
whatsApp : 082258430572
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.